Larva Cartoon, si Kuning dan si Merah yang lucu.
Meski Larva tidak menggunakan dialog seperti film kartun kebanyakan, tapi si Kuning dan si Merah memiliki ekspresi yang kocak dan mengundang gelak tawa. Selain itu maksud gerak tubuh kedua larva ini sangat mudah dimengerti.
Pengen ketawa sekarang? Yuk simak videonya.
Oh ya meski film kartun, tapi banyak juga loh orang dewasa yang nonton. Lumayan kan buat hiburan di kala stres akibat kesibukan sehari-hari.
Sumber : http://gugling.com/2011/08/16/larva-cartoon-film-kartun-yang-lucu-video/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar